Semakin meningkatnya secara nasional penyebaran Pandemi Covid 19 maka kami Pemerintahan Desa Cigelam mengharapkan Ketua RT dan RW atau warga masyarakat Desa Cigelam yang tau atas kedatangan Orang dari luar Kabupaten Purwakarta mohon orang tersebut untuk mengisi Formulir isian ini sebagai informasi lanjutan atau diisi oleh pak RT/RW petugas Posko Covid 19 atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih.